Tuesday, April 12, 2005

Kutau yang Kau Rasa

Saat teman, sahabat atau entah siapapun makhluk didunia tertimpa musibah, dan kita mendengar atau bahkan ikut jadi saksi dalam peristiwa itu tentunya akan timbul rasa empati yang dalam. "Turut prihatin, Ikut berduka cita" atau kalimat-kalimat lain yang bermakna kurang lebih seperti itu. Tapi sungguhkah perasaan itu sungguh-sungguh tulus dari hati nurani kita ? Ataukah hanya pemoles bibir aja ? Wallahu Alam Bi Showab.

Emphati lebih dari sekedar simpati.Emphati menunjukkan tingginya tingkat kepedulian seseorang terhadap orang lain.

~Dah butek~
...Saat aku butuh perhatianmu, namun....??!!??k, ga ada ide~

No comments: